A. Kesesuaian
B. Mengaktifkan siswa
C. Pengalaman belajar yang sama menimbulkan hasil yang berbeda
D. Variasi pengalaman belajar
2. Seorang guru menerapkan Law of effect dalam setiap kegiatan pembelajarannya. Guru tersebut dapat dikatan telah menggunakan prinsip
A. Mengaktifkan siswa
B. Memberikan kepuasan
C. Pengalaman belajar yang sesuai
D. Variasi pengalaman belajar
3. Seorang guru Matematika menyajikan pembelajaran dengan menggunakan berbagai media yang beragam. Guru tersebut telah mencoba mengaplikasikan prinsip...
A. Mengaktifkan siswa
B. Memberikan Kepuasan
C. Pengalaman belajar yang sesuai
D. Variasi pengalaman belajar
4. Pengalaman belajar adalah...
A. Tujuan pembelajaran
B. Materi/isi pembelajaran
C. Aktifitas pembelajaran
D. Media pembelajaran
5. Pengalaman dapat dibagi menjadi 4 (empat) jenis yaitu pengalaman belajar untuk mengembangkan...?
A. Kognitif, afektif, psikomotorik dan minat
B. Kognitif, minat, psikomotorik dak sikap
C. Keterampilan berpikir, sikap, psikomotorik dan minat
D. Keterampilan berpikir, perolehan informasi, sikap sosial dan minat
6. Kegiatan yang memberikan kepuasan terkait dengan pengalaman lain yang juga memberikan kepuasan merupakan kegiatan yang dapat dilakukan dalam mengembangkan jenis pengalaman yang terkait dengan...
A. Keterampilan berpikir
B. Minat
C. Psikomotorik
D. Sikap sosial
7. Proses intelektual langsung adalah cara yang dikembangkan oleh guru untuk menciptakan kondidi dalam mengembangkan...
A. Keterampilan berpikir
B. Minat
C. Prolehan informasi
D. Sikap sosial
8.Mengarahkan situasi agar insensitas dan ragam kesan terhadap sesuatu dapat meningkat merupakan cara yang dikembangkan oleh guru untuk menciptakan kondisi dalam mengembangkan...?
A. Keterampilan berpikir
B. Perolehan Informasi
C. Sikap sosial
D. Psikomotorik
9. Membuat kesimpulan berdasarkan hasil pemecahan masalah adalah suatu kegiatan yang dilakuakan oleh guru untuk mengembangkan pengalaman belajar tentang...
A. Keterampilan berfikir
B. Perolehan Informasi
C. Sikap sosial
D. Psikomotorik
10. Kegiatan pembelajaran harus dirancang untuk mengaktifkan unsur-unsur yang bersifat fisik dan psikis dan psikis yang meliputi mata, telinga, hidung, alat peraba, kaki, pikiran metal dan emosional, Ini termasuk prinsip...?
A. Mengaktikan siswa siswa
B. Memberikan Kepuasan
C. Pengalaman belajar yang sama menimbulkan hasil yang berbeda
D. Variasi pengalaman belajar