Analisa Evaluasi Indikator Area Pencegahan Pengendalian Infeks Menggunakan PDSA

EVALUASI INDIKATOR AREA PENCEGAHAN PENGENDALIAN INFEKSI
 UNIT KAMAR BERSALIN (VK) TAHUN 2019




Berikut cara analisa pengisian Indikator Area Manajemen menggunakan PDSA pada "Pencegahan Pengendalian Infeksi"

  
       
Analisa
Belum mencapai standar/ target, masih belum konsisten
Akar Masalah
Masih kurangnya pemahaman dan kesadaran dalam pencegahan pengendalian infeksi
P
Sosialisasi pencegahan pengendalian infeksi di ruang bersalin kepada PPA, staf lain,mahasiswa, pasien beserta keluarganya
D
Mengoptimalkan Compliance Rate terhadap pencegahan pengendalian infeksi
S: Input
Kepatuhan dalam pencegahan pengendalian infeksi belum memenuhi target.
Proses
Melakukan monitoring dan Evaluasi pencapaian target 55,17% dari standar 85%
OutPut
Kepatuhan pencegahan pengendalian infeksi
A
Konsisten terhadap komitmen yang telah disepakati




Share this

Related Posts

Previous
Next Post »